Pompa Air 2Inch Hyundai HDWP 2N

Pompa air irigasi Hyundai HDWP 2N menggunakan mesin penggerak Hyundai tipe HDE200N 4-Stroke dengan desain yang lebih baik dan berkualitas tinggi. Pompa air ini di desain dengan full frame dengan output dan input 2 inchi dan sudah memiliki mesin Hyundai OHV sehingga memudahkan dalam penyalaan dan penggunaannya sesuai kebutuhan.

Untuk info lengkap, harga dan diskon menarik hubungi kami segera :
Distributor Diesel

Email : distributordiesel23@gmail.com
Marketing 1
Telepon / Wa : 0813 3599 9711
Marketing 2
Telepon / Wa : 0812 3454 4041
Marketing 3
Telepon / Wa : 0812 3377 8748
Marketing 4
Telepon / Wa : 0812 3454 4050

Pompa air Hyundai HDWP 2N 2 inchi ini merupakan pompa air dengan kapasitas mesin penggerak 5.3 HP dengan bahan bakar bensin untuk penggunaan beban ringan sehingga hemat bahan bakar dan daya tahan mesin lebih lama. Pompa air ini dapat diaplikasikan untuk berbagai aplikasi, seperti drainase untuk berbagai situs konstruksi dan irigasi sawah.

Spesifikasi pompa air Hyundai HDWP 2N sebagai berikut :

Pompa
Model HDWP 2N
Lubang Hisap 50 mm/2 Inch
Lubang Pengairan 50 mm/2 Inch
Tinggi Total (max.) 32 m
Tinggi Hisap (Max.) 7.5 m
Kapasitas Maksimum Pengairan 28 m/h
Mesin
Model HDE 200N
Displacement 212 cc
Bore x stroke 70 x 50 mm
Kecepatan putaran Max. 3600 Rpm
Kapasitas oli 0.6 L
Kapasitas Tangki Bahan Bakar 3.6 L
Cara penyalaan Recoil Starter
Dimensi (p x l x t ) mm 525 x 415 x 435 mm
Berat kering 23 Kg